LOGO BLOG

Gambar ini merupakan logo blog komunitas ISLAM SEJATI

12

Cara Mendapatkan Ilmu Laduni dari Allah Menurut Al Qur’an dan Hadist

BismillahirrohmanirrohimSebelum membaca artikel ini, mari luruskan dahulu yaqin kita kepada Allah….Bahwa Makhluq ini tidak kuasa, tapi Allah yang maha kuasa!Belajar (menuntut ilmu) diwajibkan untuk semua muslimin dan muslimat (hadits).Tapi Hakikatnya ilmu dtang dari Allah bukan dari Belajar. Begitu pula rezeki datang bukan dari kerja kita.!Kita Belajar karena perintah Allah dan Sunnah Nabi.Jika Allah kehendaki, dengan belajar – Allah berikan ilmuJika...

Dari Allah tentang Cinta

Cinta adalah bagian tak terpisahkan dari kehidupan manusia. Cinta berada di dalam hati kita namun dapat memancar keluar dengan aneka rupa ekspresinya. Cinta dapat membangun akhlak serta mendikte langkah dan tingkah laku kita.Sebagai seorang muslim, marilah kita lihat apa yang Allah sampaikan tentang cinta di dalam kitab-Nya, Al Qur’an.Cinta atas kesenangan dunia Dijadikan indah pada (pandangan) manusia , yaitu: wanita-wanita, anak-anak, harta yang...

Keutamaan Shalat Dhuha

Dari Abu Hurairah RA, ia berkata, "Bahwa RasulullahSAW berwasiat kepadaku untuk berpuasa tiga hari setiap bulan, melaksanakan shalat dhuha dua raka'at dan shalat witir sebelum aku tidur." (HR. Bukhari dan Muslim).Keutamaan-keutamaan shalat dhuha adalah banyak sekali, kami akan menyebutkan beberapa di antaranya:1- Dengan shalat dhuha, Allah akan menghapus dosa-dosa. Di riwayatkan oleh At-Tirmidzi dari Abu Hurairah RA, ia berkata: Rasulullah bersabda,...

Kata Mutiara Islami tentang Cinta

Kata cinta, menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, merupakan wakil dari perasaan kasih, sayang, atau rindu yang sangat dalam. Namun dalam konteks atau kadar kalimat tertentu, ia bisa juga mewakili perasaan sedih.Cinta adalah salah satu sumber kekuatan unik dalam diri manusia. Ia menjadi tenaga penggerak hati dan jiwa yang akan menghasilkan sikap, perbuatan dan perilaku. Cinta bisa seperti yang terurai dalam sebait sajak dari film laris indonesia,...

Wanita yang pertama masuk syurga

Wanita yang diperkenankan masuk surga pertama kali adalah seorang wanita yang bernama Muti’ah. Kaget? Sama seperti Siti Fatimah ketika itu, yang mengira dirinyalah yang pertama kali masuk surga.Siapakah Muti’ah? Karena rasa penasaran yang tinggi, Siti Fatimah pun mencari seorang wanita yang bernama Muti’ah ketika itu. Beliau juga ingin tahu, amal apakah yang bisa membuat wanita itu bisa masuk surga pertama kali? Setelah bertanya-tanya, akhirnya...

Teori Belajar Menurut Islam

bismillahirohmanirrohim..Kemampuan untuk belajar merupakan sebuah karunia Allah yang mampu membedakan manusia dangan makhluk yang lain. Allah menghadiahkan akal kepada manusia untuk mampu belajr dan menjadi pemimpin di dunia ini.Pendapat yang mengatakan bahwa belajar sebagai aktifitas yang tidak dapat dari kehidupan manusia, ternyata bukan berasal dari hasil renungan manusia semata. Ajaran agama sebagai pedoman hidup manusia juga menganjurkan manusia...

Saya Sholat 5 Waktu

BismillahirrohmaanirrohimSaya Sholat lima waktu tapi......Ingat pada Allah hanya lima waktu itu sajaDan pada masa lainnya saya lupa pada-NyaJika Sholat saya 10 menit , maka cuma 10 menit itu saja ingat pada-NyaMungkin dalam 10 menit itu pun saya masih ingat selain daripada-Nya.Saya Sholat lima waktu tapi....Saya masih menggunakan perkataan yang tidak sopan kepada teman temanSaya sering menyakiti hati merekaSaya sering menghina merekaPadahal saya...